Oleh sebab itu lah artikel ini akan sangat bermanfaat bagi anda yang ingin mencari spesifikasi perangkat manakah yang harus kita pilih. Dan Sebagai salah satu rekomendasi dari kami, merek ternama di dunia komputer yang memegang kendali Adalah Acer, Dimana kali ini Acer merilis laptop dengan performa yang cukup tinggi yakni Acer E5-475G-7200U.
Mari kita pelajari lebih lanjut, Laptop Acer E5-475G-7200U dilengkapi dengan spesifikasi yang sangat mengesankan. Untuk pemakaian sehari-hari dengan penggunaan yang cukup berat, maka Acer sengaja merancang perangkat dengan merek Aspire E5-475G-7200U yang memiliki kemampuan prosesor Intel® Core ™ i5-7200U @ 2.50 GHz.
Selain memiliki spesifikasi yang mengesankan untuk bermain game, Acer E5-475G-7200U juga memiliki standar kualitas yang bisa berpadu dengan produk lain nya, Seperti RAM 4 GB DDR4 yang di pasang Untuk kecepatan Transfer Data, Dan juga kapasitas Harddisk 1 TB untuk penyimpanan File penting seperti media dan document lain nya.
Terlepas dari pembahasan mengenai kapasitas penyimpanan, Acer memasang kan VGA Intel® HD Graphics 620 Dan NVIDIA GEFORCE 940MX (2 GB GDDR5) kedalam Acer Es-475G-541U. Dan isi dari VGA tersebut tidak bisa dianggap enteng, Sebab Pabrikan asal Taiwan ini mengandalkan GPU (Graphics Processing Unit) Intel HD Graphics 620 yang mengusung 24 unit eksekusi (EU) dengan kecepatan 300 - 1050 MHz,
Berdasarkan informasi yang kami dapat dari beberapa forum, VGA NVIDIA GEFORCE 940MX ini mengandalkan teknologi shade 384 Maxwell dengan kecepatan 1122 MHz dengan Turbo 1242 MHz yang ter kombinasi dengan 24 TMU, dan 8 ROP kedalam Kartu grafis NVIDIA GEFORCE 940MX yang digunakan pada Acer E5-475G-7200U ini, Sama halnya seperti perangkat laptop rekomendasi Game 2017 yang sudah saya jelaskan sebelum nya Dalam Artikel 4 Daftar Laptop Acer Terbaru 2017 yang direkomendasi untuk bermain Game
Kemudian untuk Desain layar pada Acer E5-475G-541U adalah 14 inc dengan resolusi HD 1366 x 768 pixels, dengan dukungan layar laptop berukuran standar saat ini, Tampilan atau desain Aspire E5-475G-7200U tergolong khas dari produk Acer, Sebab Ukuran layar 14 inc sangat ideal dan nyaman digunakan dalam waktu lama.
Dan Pabrikan asal Taiwan ini juga melengkapi desain E5-475G-7200U dengan speaker stereo yang didukung oleh teknologi Acer True Harmony.
- Ini lah sedikit Rincian Mengenai Spesifikasi Acer E5-475G-541U
Prosesor : CPU Intel® Core ™ i5-7200U 2,5 GHz With Turbo Boost up to 3.1 GHz
RAM : (4 GB DDR4-2400 / Pc4-19200) (tersedia 2 slot memori) + slot M2 gratis
Penyimpanan : 1 TB Dengan 5400 Rpm
Connectivity : LAN, WiFi, Bluetooth, Port USB 3.0, Port USB 2.0, Port HDMI, DVD RW
Display : 14 inc Cine Crystal ™ LCD TFT LCD layar (1366 x 768) Acer Cine Crystal dengan lampu latar LED resolusi 1366 x 768 piksel, Acer Comfy View, Acer Blue light Shield
VGA : Intel® HD Graphics 620+ NVIDIA GeForce 940MX (2 GB GDDR5), Dedicated 128 mb, Shared 1982 mb, Hingga 2110 mb
Sound : Speaker stereo Dengan dukungan Acer True Harmony
Kamera : Kamera HD
Baterai : Baterai Li-ion 4-Cell
Antarmuka : pembaca kartu, 1 Port USB 2.0, 2 Port USB 3.0, HDMI, VGA OUT
Feature: DVD Super Multi DL drive, Realtek PCI GBE Family Controller, Bluetooth, Webcam, Qualcomm Atheros QCA9377 Adaptor Jaringan Nirkabel
Sistem Operasi : DOS / Windows 10 Home
Berat: 24,9 x 343 x 245 mm berat 2 .10 kg
Begitu banyak diskusi tentang daftar laptop gaming terbaru yang rilis di tahun 2017. Di sini kami hanya menginformasikan apa yang telah kami ketahui saja, dari semua yang sudah kita bahas itu adalah informasi yang kita dapat dari forum terpercaya dan tidak ada yang kami sembunyikan dari para pembaca,Terkait Pembahasan di atas, Dapat di simpulkan bahwa Laptop dengan spesifikasi luar biasa ini dapat membuat anda puas dalam pelaksanaan tugas yang berat, Demikian ulasan Mengenai Acer Aspire V15 2017, Semoga artikel yang sedikit ini dapat memberi manfaat. Namun jika terdapat kekeliruan dalam pembahasan yang sudah tertera, Silahkan hubungi contract Kami. Terima kasih.