Jika sobat sedang mencari laptop manakah yang perangkat nya cocok untuk kegiatan sehari-hari!.
Maka disini lah sobat mungkin bisa menemukan jawaban nya.
- Processor
Asus A456UQ-FA029D memiliki perform yang cukup tangguh, karena pada laptop ini di dukung oleh Prosesor Core i7 Skylake 6500U , yang memiliki kecepatan perintah mencapai 2,5 GHz. Processor laptop ini termasuk kategori CPU dual-core. Hebat nya lagi Intel telah menguji processor Core i7 6500U pada laptop ini untuk mengatasi kecepatan overclock maksimum hingga 3.10 GHz.
Untuk dukungan maksimal, Processor laptop ini di kompatibel dengan RAM 8 GB DDR4, Dimana memiliki Chace yang lebih besar untuk menjalankan perintah dengan cepat.
- Desain
Tidak hanya processor, Namun, Desain dan Tampilan Layar Asus A456UQ-FA029D sangat Pas untuk memanjakan Mata anda, Karena Asus A456UQ-FA029D dilengkapi dengan
layar berdimensi 14 Inch, tidak terlalu kecil dan tidak terlalu besar pula pada umumnya.
Layar 14 Inch memiliki resolusi 1920 x 1080 pixel, laptop ini sangat cocok untuk anda dan tentunya tidak mudah membuat mata Anda merasa lelah.
- VGA
- Fitur
Fitur yang di pasang pada perangkat ini juga termasuk banyak yaitu terdapat fitur Connectivity USB 3.1 port Tipe C. Jika ingin men transfer data dengan ukuran yang besar it goes tanpa perlu khawatir untuk waktu yang lama menunggu transfer data, Karena USB 3.1 lebih cepat dari pendahulunya. USB 3.1, memiliki kecepatan 5 Gbps hingga 10 Gbps.
Di Asus A456UQ-FA029D juga terdapat Teknologi lainnya seperti Dilengkapi nya teknologi seperti WiFi Technology. Fungsi itu mengubah laptop Anda menjadi jaringan Wifi Personal Area yang memungkinkan Anda membagikan data secara Nirkabel seperti video, foto, musik, atau internet dari laptop ke HDTV dengan Intel Wireless Display. Terdapat juga Intel Quick Sync Video, Yang berfungsi untuk pengolahan data dengan media khusus dari Intel Graphics Technology supaya pemrosesan media lebih cepat,
- Rincian Spesifikasi Asus A456UQ-FA029D
UKURAN LAYAR: 348 mm x 242,8 mm x 25,3 mm
GRAPHICS: NVIDIA GeForce GT 940MX-2GB
SCREEN SIZE: 14.0 "16: 9 Full HD
SCREEN TYPE: Layar LCD TFT dengan LED backlight, HD LED
RESOLUSI LAYAR: 1920 × 1080
SISTEM OPERASI: DOS
CPU: 2,5 GHz Intel Core i7 6500u Skylake
Memori / RAM: 8GB DDR4 2133 MHz
DIVER OPTICAL: Ya
Hard drive: 1TB 5400 RPM
PEMBICARA: Sonic Master ASUS SonicMaster Technology
HUBUNGAN: Bluetooth, WiFi
KAMERA: Kamera Web VGA
HDMI Ya
SLOT: 1 x jack audio COMBO, 1 x VGA, port 1 x USB 3.0, 1 x port USB 2.0, 1 x RJ45 LAN Jack untuk LAN masukkan 1 x gen USB-C 1 (sampai 5 Gbps )
BATERAI: 2 37 Whrs Sel Baterai Polimer
BERAT: 2,1 kg
RANGE HARGA: RP, 9.999.000 .-
Nah , dapat anda simpul kan bahwa Asus A456UQ ini merupakan pilihan yang cocok untuk anda yang sedang mencari atau memperbaharui laptop dengan spesifikasi yang tinggi, dan teknologi terbaru. juga dengan pasaran harga yang tidak terlalu tinggi.
Semoga Artikel yang sedikit ini dapat memberi manfaat, Jika terdapat kekeliruan dalam pembahasan di atas, Mohon Hub kami.